Sifat Benda yang Terbuat dari Logam dan Contohnya

Diposting pada

Sifat Benda dari Logam

Ikatan logam menjadi salah salah satu elemen dengan muatan energi listrik positif sehingga benda yang terbuat dari logam ini pada umumnya untuk permukaan berwarna mengkilap serta memiliki sifat konduktor yang artinya dapat menghantarkan panas dengan sangat baik.

Adapun disisi lain, sebagian besar logam ditemukan dalam bijih yang berupa zat pembawa mineral, akan tetapi beberapa seperti tembaga, emas, platinum, dan perak sering terjadi dalam keadaan bebas karena tidak mudah bereaksi dengan elemen lain.

Logam

Logam adalah salah satu dari kelas zat yang ditandai oleh konduktivitas listrik dan termal yang tinggi serta kelenturan, keuletan, dan reflektifitas cahaya yang tinggi. Bahkan bisa dikatakan bahwa sekitar tiga perempat dari semua jenis unsur kimia yang dikenal adalah logam.

Hal ini lantaran varietas sendiri yang paling melimpah di kerak bumi baik dalam bentuk aluminium, besi, kalsium, natrium, kalium, dan magnesium.

Sifat Benda yang Terbuat dari Logam

Adapun untuk sifat mekanik logam antara lain;

  1. Kuat

Benda yang terbuat dari logam bisanya berciri khas kuat, atas dasat inilah setidaknya logam sampai saat ini menjadi komponen utama dalam industri konstruksi. Dimana bentuk benda yang terbuat dari logam seperti besi dan baja yang kerapkali digunakan dalam konstruksi bangunan dan bahkan rumah.

  1. Keras

Sifat keras yang ada dalam logam ini dapat diliat dari berbagai contoh benda elektronik. Dimana benda tersebut dipergunakan untuk menjadi pengaman dan model yang kuat dalam memeliharan keaweaan barang-barang yang telah di produksi.

  1. Konduktor

Konduktor adalah salah satu sifat yang ada dalam logam. Arti konduktor ini sendiri dalam fisika dapat mengnatarkan listri dengan baik, oleh sebab itulah benda yang asalkanya dari logam bisa digunakan untuk membuat kabel dan komponen untuk peralatan dan gadget yang berfungsi pada arus listrik. Adapun untuk contoh populer termasuk, TV, ponsel, kulkas, setrika, komputer, dan lain-lain.

  1. Mudah untuk Dibentuk

Sifat yang lainnya daripada benda yang terbat dari logam ialah mudah untuk dibentuk. Atas dasar inilah setidaknya mencerminkan kelenturan sehingga dalam jenis zat kimia tidak adanya lapisan atom dalam struktur logam yang padat, oleh karena itulah memungkinkan logam terdeformasi plastis dan mencegahnya menjadi rapuh.

  1. Tidak menyerap air

Terakhir, yang menjadi ciri khas daripada benda yang terbuat dari logam ialah tidak dapat menghantarkan air. Artinya dalam hal ini logam mampu menunjukan kekerasan untuk menahan tekanan berulang (kekuatan lelah), daktilitas dan kelenturan.

Atas kondisi inilah beberapa alat logam bisa dikaitkan dengan cacat atau ketidaksempurnaan dalam struktur kristalnya.

Contoh Benda yang Terbuat dari Logam

Adapun untuk contoh benda yang terbuat dari logam. Misalnya saja;

  1. Panci

Panci adalah salah satu jenis alat yang terbuat dari logam. Panci ini berada di dapur yang difungsikan untuk memasak ar, nasi, ataupun yang lainnya. Oleh karena itulah warna logam dari panci buram, mudah larut, ulet, dan berkilau.

Sehingga dalam hal ini panci merupakan konduktor listrik dan panas yang baik dalam membentuk kation dengan kehilangan elektron, dan menghasilkan oksida dasar dan hidroksida.

  1. Kabel Listrik

Kabel listrik yang bisa dilihat ketika ada di jalan ataupun di rumah merupakan salah satu contoh benda yang terbuat dari logam. Kabel dengan strukturnya yang kuat mampu menahan air hujan sehingga bisa dengan mudah menghindari konleting pada listrik.

Dari penjelasan yang dikemukakan, tak lupa bahwa dari sudut pandang biologis logam ditemukan sebagai unsur mikro dalam tubuh kita. Selain itu, kehadiran unsur-unsur logam sangat penting untuk beberapa fungsi seperti transmisi impuls saraf, aliran oksigen, reaksi antar enzim, dan lain-lain.

Oleh karena itu beberapa obat dihubung-hubungkan dengan senyawa logam untuk mengobati defisiensi atau penyakit tertentu. Logam seperti, besi, kalsium, magnesium, kalium titanium, dan aluminium digunakan secara umum dalam pengobatan dalam bentuk antasida.

Itulah tadi artikel yang bisa diberikan pada semua pembaca berkenaan dengan jenis sifat benda yang terbuat dari logam dan contohnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *